Aplikasi Computer Based Test (CBT) Berbasis Website pada Madrasah Aliyah Al Muttaqin Kota Jayapura

Authors

  • Galang Saputra Haladi -
  • Syamsurijal Universitas Negeri Makassar
  • Fathahillah Universitas Negeri Makassar

Keywords:

Pengembangan, Computer Based Test (CBT), Website, Prototype, ISO 25010

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil pengembangan Aplikasi Computer Based Test (CBT) Berbasis Website Pada Madrasah Aliyah Al Muttaqin Kota Jayapura dan untuk mengetahui tanggapan pengguna terhadap Aplikasi Computer Based Test (CBT) Berbasis Website Pada Madrasah Aliyah Al Muttaqin Kota Jayapura. Metode penelitian ini adalah metode penelitian Research and Development (R&D) dengan model pengembangan prototype. Model pengembangan prototype memiliki beberapa tahapan yaitu pengumpulan kebutuhan, membangun prototype, evaluasi prototype, pengkodean system, evaluasi system dan implementasi system.Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, kuesioner, dan software pengukuran untuk mengukur kualitas perangkat lunak yang dikembangkan. Pengujian system dalam penelitian ini menggunaka standar kualitas perangkat lunak ISO 25010 pada aspek functional suitability, usability, reliability, performance efficiency, portability, dan security. Berdasarkan hasil pengujian, aplikasi memenuhi semua aspek dari standar pengujian perangkat lunak yang diujikan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

D. A. S. Agustina, “Perancangan Aplikasi Computer Based Test (CBT) Berbasis Web (Studi Kasus Di SMP Negeri 2 Kuta - Badung),” J. Teknol. Inf. dan Komput., vol. 2, no. 1, 2017, doi: 10.36002/jutik.v2i1.223.

H. Kurniawan, W. Apriliah, I. Kurnia, and D. Firmansyah, “Penerapan Metode Waterfall Dalam Perancangan Sistem Informasi Penggajian Pada Smk Bina Karya Karawang,” J. Interkom J. Publ. Ilm. Bid. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 14, no. 4, pp. 13–23, 2021, doi: 10.35969/interkom.v14i4.78.

S. J. Herri, “Manajemen Pengembangan Mutu SMA Swasta Di Kota Medan,” J. Adm. Pendidik., vol. 11, no. 2, pp. 12–27, 2017, doi: 10.17509/jap.v21i2.6672.

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta., 2010.

E. S. Rahman et al., “Pengembangan Sistem Penilaian Kenaikan Pangkat Dosen Pada Evelopment of Assessment System for Lecturer Rank At the Department of Electronic Engineering Education , Makassar State,” vol. 18, no. 3, pp. 1–6, 2021.

Downloads

Published

2024-05-25

How to Cite

Saputra Haladi, G., Syamsurijal, & Fathahillah. (2024). Aplikasi Computer Based Test (CBT) Berbasis Website pada Madrasah Aliyah Al Muttaqin Kota Jayapura. Information Technology Education Journal, 3(2), 50–55. Retrieved from https://journal.unm.ac.id/index.php/INTEC/article/view/1796

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>